Artikel : Hikmah Al-Quran & Mutiara Hadits
Sebanyak 40 Hewan Disembelih, Syiar Hari Raya Idul Adha pun Bergema di Pelosok Daerah
Senin, 19 September 16

Syiar agama Allah yakni Hari Raya Idul Adha atau Hari Raya Qurban telah bergema di pelosok daerah negeri ini. Di beberapa daerah, masyarakat bersama Yayasan Al-Sofwa telah melakukan penyembelihan hewan qurban sehingga syiar ini menjadi hidup di sudut-sudut desa, muncul di dusun-dusun terpencil, bergema di daerah-daerah minoritas muslim dan menyusup bak air segar di kantong-kantong kemiskinan pedesaan dan perkotaan.

Alhamdulillah di daerah-daerah tersebut pada Hari Raya Idul Adha 1437 H ini telah disembelih dan dibagikan daging dari 37 kambing qurban dan 3 sapi.

Masyarakat setempat pun menampakkan kegembiraannya dan menyampaikan rasa terima kasih mereka kepada para pequrban yang telah menitipkan qurban mereka melalui Yayasan Al-Sofwa.

Mereka berharap pada tahun mendatang akan ada lagi syiar agama Allah ini di tempat mereka sehingga tak hanya sekedar berbagi kegembiraan dengan daging hewan tersebut akan tetapi juga bisa menunjukkan syiar Islam syiar Tauhid di pelosok-pelosok negeri.


Akhirnya kami Yayasan Al-Sofwa mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada Anda para pequrban yang telah memberikan amanah melalui kami.

Semoga Allah menerima qurban Anda semua, memberikan rezeki yang berbarakah dan sebaik-baik balasan kepada Anda. Aaamin.

Data Penyaluran dan Penyembelihan Hewan Qurban di Daerah 1437 H.

No Nama Pequrban - Jenis Hewan - Nominal - Lokasi
1 Rusmadi Eko Priyono Bin Ahmad Hadi Wisastro - Kambing - Rp 2,600,000 - Alue Reuyeung P.Aceh NAD
2 Yulia Agustiani - Kambing - Rp 2,600,000 - Alue Reuyeung P.Aceh NAD
3 W.A.R Affan & Kluarga - Kambing - Rp 2,600,000 - Stabat Lama Langkat Sumut
4 Miniarti & Kluarga - Kambing - Rp 2,600,000 - Stabat Lama Langkat Sumut
5 Budhi Risianto & Kluarga - Sapi - Rp 18,000,000 - Kp. Jawa Pariaman Sumbar
6 Dias Sagita Ulandari & Kluarga - Kambing - Rp 2,600,000 - Curup Rejang Lebong Bengkulu
7 Yatinah - Kambing - Rp 2,550,000 - Curup Rejang Lebong Bengkulu
8 Abu Abyaz - Kambing - Rp 2,500,000 - Rejang Lebong Curup Bengkulu
9 Wardiah - Kambing - Rp 2,600,000 - Kotanapal Bunga Mayang Lampung
10 Mokhammad Abrori - Kambing - Rp 2,600,000 - Kotanapal Bunga Mayang Lampung
11 Nuraini Binti Anwar - Kambing - Rp 2,600,000 - Sukawangi Bogor Jabar
12 Sukardi - Kambing - Rp 2,500,000 - Sukawangi Bogor Jabar
13 Pipin Kambing - Rp 2,900,000 - Kayong Kalbar
14 Tania Latinina - Kambing - Rp 2,600,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
15 Nunung Supriyadi - Kambing - Rp 2,600,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
16 Avri Anto Wibowo - Kambing / Sapi (1/7) - Rp 3,100,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
17 M. Taufiq Hidayat - Kambing / Sapi (1/7) - Rp 3,000,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
18 Eva - Sapi (1/7) - Rp 2,600,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
19 Yuni Kusumawati - Kambing - Rp 2,500,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
20 Andriawan Haryo Nugroho - Kambing - Rp 2,600,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
21 Sri Mulyani binti Sudiyah - Sapi (1/7) - Rp 2,350,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
22 Oetomo Purwodimedjo Bin Purwodimedjo - Sapi (1/7) - Rp 2,350,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
23 Bayu & Kluarga - Sapi (1/7) - Rp 2,900,000 - Kp. Garon Cabangbungin Jabar
24 Eduardo Tiatco & Kluarga - Kambing - Rp 2,600,000 - Borobudur Magelang Jateng
25 Dias Arif & Kluarga - Kambing - Rp 2,600,000 - Borobudur Magelang Jateng
26 Ory Setiawan - Kambing - Rp 2,500,000 - Watulimo Trenggalek Jatim
27 Epi - Kambing - Rp 2,600,000 - Watulimo Trenggalek Jatim
28 Arif - Kambing - Rp 2,600,000 - Watulimo Trenggalek Jatim
29 Subono - Kambing - Rp 3,600,000 - Gulon Salaman Jateng
30 Ryan Ramadhan Hidayat - Kambing - Rp 2,600,000 - Rangkasan Wanareja Jateng
31 Mutmain Effendi bin H. Nadjamuddin - Kambing - Rp 2,600,000 - Rangkasan Wanareja Jateng
32 Kosasih - Kambing - Rp 2,800,000 - Gulon Salaman Jateng
33 Rinie Mekarsari - Kambing - Rp 3,500,000 - Kayong Kalbar
34 Agung Prasetio Nugroho & Kluarga - Sapi (1/7) - Rp 2,600,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
35 Rahmania Khairiah Bt Asri - Sapi (1/7) - Rp 2,600,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
36 Dedy Trisasongko - Sapi (1/7) - Rp 2,500,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
37 Rosi Mediyanah bt Badrus Slamet - Sapi (1/7) - Rp 2,600,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
38 Darsiman - Sapi (1/7) - Rp 2,500,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
39 Adang Wijaya Bin Nung Sukadi - Sapi (1/7) - Rp 2,600,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
40 Irma Yanti Binti Nazar - Kambing - Rp 2,600,000 - Peneda Toya Aikmel NTB
41 Pipin - Kambing - Rp 2,600,000 - Peneda Toya Aikmel NTB
42 Badruzaman - Kambing - Rp 2,600,000 - Suntalangu Suela Lotim NTB
43 Rucky Nelyta & Kluarga - Kambing - Rp 3,000,000 - Bebidas Lotim NTB
44 Sudiyah Binti Maderdja - Kambing - Rp 2,350,000 - Bebidas Lotim NTB
45 Kel. Ahdi J. Luddin - Kambing - Rp 2,600,000 - Flores Ende NTT
46 Wardiah - Kambing - Rp 2,600,000 - Flores Ende NTT
47 Faris Basalamah - Kambing - Rp 2,600,000 - Gotalamo Morotai Malut
48 Syaiful H - Kambing - Rp 2,600,000 - Gotalamo Morotai Malut


Jumlah: 37 Kambing , 3 sapi >>> Rp.100.350.000,-











Hikmah Al-Quran & Mutiara Hadits : index.php
Versi Online : index.php/?pilih=lihatberita&id=293